Mendadak Ingat

Mendadak ingat, kau habis dihajar penat
Rasanya sendi putarmu lepas, urat-uratnya mencelat       
Apakah yang kau jual itu jiwamu 
Hingga tak lagi kulihat sudut bibirmu terangkat
Siapa gerangan yang lancang merampasnya darimu


Dia Adalah Keluh yang Berkesah Untuk Pasrah
Kediri, 3 Agustus 2019. 21:20 wib
Dymar Mahafa

Komentar

Postingan populer dari blog ini

What Do You Think About English Subject At School?

Kanvas Kata Kita: Dari Dymar, Oleh Dymar, Untuk Hiday Nur

Lara dan Alam Lain